...<<:Welcome To My Blog at www.zexal.co.cc:>>...

Laman

February 01, 2012

Cara Membuat Tombol "Kembali Ke Atas"

Seperti judul di atas, kali ini saya akan membahas tentang tombol "Kembali Ke Atas" atau "Back To Top". Seperti namanya fungsi tombol ini adalah untuk kembali ke atas. Tentu saja dalam hal blog, tombol ini sangat berguna. Karena jika dalam suatu blog mempunyai postingan yang panjang, bagi para pembaca atau pengunjung akan dimudahkan dengan kegunaan fungsi tombol ini.

1. Masuk ke akun blog anda
2. Klik tab Rancangan => Edit HTML
3. Copas kode berikut tepat dibawah kode </body>
( Untuk memudahkan mencari tekan Ctrl+F )



<style type="text/css">.backtotop a:hover {background:none;}</style><div class="backtotop"><a style="display:scroll;position:fixed;bottom:5px;right:5px;" class="backtotop" href="#" rel="nofollow" title="Back to Top"><img style="border:0;" src="https://lh3.googleusercontent.com/-F-CLq8hdKjo/Tdd76cxGdoI/AAAAAAAAAes/IjlPUKjHo2c/back%252520to%252520top%252520copy.png" /></a></div>

4. Jika anda ingin gambar atau image yang sedang saya pakai anda tinggal copas semua kode diatas. Jika tidak, ganti tulisan yang berwarna hijau dengan alamat gambar atau image anda
5. Setelah itu sebaiknya di pratinjau terlebih dahulu, kalau sudah benar anda tinggal mengklik Simpan Template

Sekian postingan kali ini, semoga bermanfaat bagi anda semua. Akhir kata...
Wassalamu'alaikum Wr. Wb.

Show



http://img69.imageshack.us/img69/7245/tophijau.png


http://img97.imageshack.us/img97/3830/topbirumuda.png


http://img42.imageshack.us/img42/902/atasmerah.png


http://img42.imageshack.us/img42/7176/atashitam.png

Read More......